Klasemen Akhir Grup D : Perancis dan Australi Lolos 16 Besar

- Kamis, 1 Desember 2022 | 10:13 WIB
Grup D: Australia dan Prancis Lolos ke 16 Besar (twitter.com)
Grup D: Australia dan Prancis Lolos ke 16 Besar (twitter.com)

WARTANASIONAL - Turnamen sepak bola dunia atau Piala Dunia 2022 Qatar tidak terasa sudah akan memasuki babak selanjutnya. Beberapa Timnas sudah mengamankan tiket 16 besar dan bahkan beberapa Grup sudah selesai.

Salah satu Grup yang sudah menyelesaikan ialah Grup D. Grup D sudah menggelar tiga pertandingan babak penyisihan grup atau Grup D sudah melakoni seluruh laga babak penyisihan grup.

Hasil akhir klasemen Grup D mengantarkan dua Timnas Lolos babak 16 besar. Kedua Timnas yang lolos adalah Perancis dan Australia. Australia merupakan wakil Asian pertama yang lolos babak 16 besar pada Piala Dunia 2022 Qatar.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kota Magelang Hari Ini Kamis 1 Desember 2022, Berawan tetapi Berpotensi Turun Hujan

Perancis lolos dengan status juara grup dimana Perancis mengalami dua kemenangan dan satu kekalahan. Sementara Australia berada diposisi kedua dengan alami satu kemenangan dan satu kekalahan.

Berikut Klasemen akhir Grup D Piala Dunia 2022 dimana Denmark diposisi juru kunci dengan 1 poin.

Perancis 6 poin
Australia 6 poin
Tunisia 4 poin
Denmark 1 poin

Demikian informasi terkait klasemen akhir Grup D Piala Dunia 2022 Qatar.***

Editor: M Ahlan Kalasuba

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X